Ukuran Lapangan dan Galah untuk lompat galah
Lapangan Lompat galah
Artikel yang berhubungan dengan Lompat Tinggi Galah:
Kotak Tancap Galah (Kotak untuk menanamkan galah)
Pada lompat tinggi galah harus ada kotak yang di gunakan untuk menanamkan
galah. Ukuran kotak tersebut adalah :
Ukuran Tongkat / Galah
Tongkat lompat galah terbuat dari fiber dengan kelenturan khusus sesuai dengan berat badan pelompat. Jika pelompat 60kg maka galah yang dipakainya khusus untuk kelenturan bagi berat 60 kg karena jika dipakai dengan berat 80kg dapat patah jika digunakan. dan jika dipakai pelompat 50 kg maka galah tidak akan melenting untuk membantu lompatan. Galah ini di gunakan hanya untuk lompat tinggi galah.
Klik gambar untuk memperbesar |
Artikel yang berhubungan dengan Lompat Tinggi Galah:
- Teknik Melakukan Lompat Galah yang Benar
- Ukuran Lapangan dan Galah untuk lompat galah
- Sejarah Lompat Galah
- Pengertian Lompat galah
- Lintasan lari - area ini memiliki panjang sejauh 45 meter atau 147 ft 7 in dari titik awal hingga kotak tancap galah.
- Kotak tancap galah - memiliki panjang 1 m - 1,084m, lebar 60cm. Dengan panjang daerah miring 80cm. untuk kedalaman bagian tancap adalah 20cm / 8 in.
- Tiang penyangga palang - panjang palang 4,5m
- Bantalan untuk mendarat - terbuat dari busa yang berukuran 5m x 5m
Kotak Tancap Galah (Kotak untuk menanamkan galah)
Klik gambar untuk memperbesar |
galah. Ukuran kotak tersebut adalah :
- Panjang = 1 m - 1,084m
- Lebar bagian muka = 60 cm
- Panjang daerah miring 80cm.
- Lebar bagian belakang = 15 cm
- Kedalaman bagian belakang = 20 cm
- Dasarnya terbuat dari besi atau logam dengan lebar 2,5 mm.
Ukuran Tongkat / Galah
Tongkat lompat galah terbuat dari fiber dengan kelenturan khusus sesuai dengan berat badan pelompat. Jika pelompat 60kg maka galah yang dipakainya khusus untuk kelenturan bagi berat 60 kg karena jika dipakai dengan berat 80kg dapat patah jika digunakan. dan jika dipakai pelompat 50 kg maka galah tidak akan melenting untuk membantu lompatan. Galah ini di gunakan hanya untuk lompat tinggi galah.
- Panjang bilah: sekitar 3,86 meter sampai dengan 4,52 m.
- Berat: maksimum 2,26 kg.