Bentuk-Bentuk Pacuan Kuda di Dunia
Salah satu bentuk utama dari pacuan kuda yang populer di banyak bagian dunia sekarang adalah pacuan kuda Thoroughbred. Harness racing juga populer di daerah sebelah timur Amerika Serikat dan lebih populer dibandingkan dengan pacuan thoroughbred di Kanada dan beberapa bagian Eropa.
Pacuan Kuda Thoroughbred
Pacuan Kuda Thoroughbred telah dimulai pada berabat-abat silam. Para penggemar kuda pacu didunia memiliki tradisi yang sudah cukup lama dalam mengadakan pacuan kuda-kuda thoroughbred. Pacuan-pacuan yang terkenal didunia diadakan di Inggris, Amerika serta Australia. Di Inggris Raya sendiri terdapat 60 trak pacuan atau gelanggang pacuan kuda yang terdaftar di Badan Pacuan Kuda Inggris, tersebar mulai dari Scotlandia sampai bagian selatan Inggris. Barangkali menjadikannya sebagai suatu negara dengan jumlah arena pacuan kuda terbanyak di dunia bersama Amerika.
Kuda Thoroughbred merupakan kuda RAS baru hasil silangan manusia. Merupakan keturunan silangan kuda betina asli Inggris dengan kuda jantan dari Turki serta kuda jantan dari Arab yang dikembangkan pada abad 17 dan 18. Kuda arab dipilih karena kecantikan bentuk nya, ringan dan atletis, spirit dan staminanya yang kuat. Kuda thorougbred modern saat ini dapat ditelusuri pedigrenya dan berasal dari dari 3 ekor kuda diatas.
Kuda thoroughbred saat ini terus dikembangkan orang dibanyak negara termasuk Indonesia. Sekarang ini ada 118.000 ekor kuda thoroughbred lahir setiap tahun dan terdaftar rapi. Organisasi resmi seperti Jockey Club di Amerika adalah organisasi yang bertugas mengontrol pendaftaran, melakukan pembinaan terhadap semua lembaga dan peternak maupun pelatih serta jockey kuda thoroughbred di wilayah Amerika Utara termasuk Canada.
Dinegara lain seperti Australia dan Eropa juga memiliki organisasi serupa yang bertugas untuk menjaga keaslian darah dalam mengembangkan kuda jenis ini. Di Indonesia organisasi yang berwenang dalam hal ini dipegang oleh Biro Regristrasi Kuda (BRK) dibawah PORDASI.
Pembiakan, latihan dan pacuan kuda di banyak negara kini menjadi aktivitas ekonomi yang penting sehingga, dalam banyak hal ia menjadi pendukung kegiatan perjudian. Kuda-kuda yang luar biasa dapat memenangkan jutaan dolar dan menghasilkan berjuta-juta dolar lagi dengan menjadi pejantan lewat pembiakan kuda.
Harness racing
Harness racing adalah bentuk balap kuda dimana kuda berpacu dengan gaya berjalan tertentu (a trot or a pace). Mereka biasanya menarik gerobak roda dua yang disebut sulky, meski di Eropa berlomba di bawah sadel ( trot monté in French) juga dilakukan.
Balapan bisa dilakukan dalam dua cara yang berbeda - berlari dan mondar-mandir (trotting and pacing). Perbedaannya adalah bahwa pengintai menggerakkan kakinya ke depan dengan pasangan diagonal (kanan depan dan belakang kiri, lalu kiri depan dan kanan belakang menabrak tanah secara bersamaan), sedangkan pawang menggerakkan kakinya secara lateral (kanan depan dan kanan belakang bersama-sama, lalu kiri depan dan kiri belakang). Di benua Eropa, ras dilakukan secara eksklusif di antara trotters, sedangkan di Australia, Kanada, Selandia Baru, Inggris dan Amerika Serikat juga diadakan untuk pacers.
Sumber:
Pacuan Kuda Thoroughbred
Pacuan Kuda Thoroughbred |
Pacuan Kuda Thoroughbred telah dimulai pada berabat-abat silam. Para penggemar kuda pacu didunia memiliki tradisi yang sudah cukup lama dalam mengadakan pacuan kuda-kuda thoroughbred. Pacuan-pacuan yang terkenal didunia diadakan di Inggris, Amerika serta Australia. Di Inggris Raya sendiri terdapat 60 trak pacuan atau gelanggang pacuan kuda yang terdaftar di Badan Pacuan Kuda Inggris, tersebar mulai dari Scotlandia sampai bagian selatan Inggris. Barangkali menjadikannya sebagai suatu negara dengan jumlah arena pacuan kuda terbanyak di dunia bersama Amerika.
Kuda Thoroughbred merupakan kuda RAS baru hasil silangan manusia. Merupakan keturunan silangan kuda betina asli Inggris dengan kuda jantan dari Turki serta kuda jantan dari Arab yang dikembangkan pada abad 17 dan 18. Kuda arab dipilih karena kecantikan bentuk nya, ringan dan atletis, spirit dan staminanya yang kuat. Kuda thorougbred modern saat ini dapat ditelusuri pedigrenya dan berasal dari dari 3 ekor kuda diatas.
Kuda thoroughbred saat ini terus dikembangkan orang dibanyak negara termasuk Indonesia. Sekarang ini ada 118.000 ekor kuda thoroughbred lahir setiap tahun dan terdaftar rapi. Organisasi resmi seperti Jockey Club di Amerika adalah organisasi yang bertugas mengontrol pendaftaran, melakukan pembinaan terhadap semua lembaga dan peternak maupun pelatih serta jockey kuda thoroughbred di wilayah Amerika Utara termasuk Canada.
Dinegara lain seperti Australia dan Eropa juga memiliki organisasi serupa yang bertugas untuk menjaga keaslian darah dalam mengembangkan kuda jenis ini. Di Indonesia organisasi yang berwenang dalam hal ini dipegang oleh Biro Regristrasi Kuda (BRK) dibawah PORDASI.
Pembiakan, latihan dan pacuan kuda di banyak negara kini menjadi aktivitas ekonomi yang penting sehingga, dalam banyak hal ia menjadi pendukung kegiatan perjudian. Kuda-kuda yang luar biasa dapat memenangkan jutaan dolar dan menghasilkan berjuta-juta dolar lagi dengan menjadi pejantan lewat pembiakan kuda.
Harness racing
Harness Racing |
Balapan bisa dilakukan dalam dua cara yang berbeda - berlari dan mondar-mandir (trotting and pacing). Perbedaannya adalah bahwa pengintai menggerakkan kakinya ke depan dengan pasangan diagonal (kanan depan dan belakang kiri, lalu kiri depan dan kanan belakang menabrak tanah secara bersamaan), sedangkan pawang menggerakkan kakinya secara lateral (kanan depan dan kanan belakang bersama-sama, lalu kiri depan dan kiri belakang). Di benua Eropa, ras dilakukan secara eksklusif di antara trotters, sedangkan di Australia, Kanada, Selandia Baru, Inggris dan Amerika Serikat juga diadakan untuk pacers.
Sumber: